Filmora
Filmora - AI Video Editor
Aplikasi Video Editor yang Canggih dan Sederhana
BUKA

Berpikir Lebih Luas Dari Panduan Pengguna Filmora

Workflow dan Gambaran Umum dari Proses Pengeksporan Video

Workflow dari Proses Pengeksporan Video

Anda biasanya akan mengekspor video ketika Anda selesai melakukan pengeditan. Di bawah ini adalah workflow dari proses pengeksporan video:

  • Pertama-tama, cari dan klik tombol “Export” di aplikasi Filmora.
workflow dan gambaran umum dari proses pengeksporan video
  • Anda akan melihat 7 opsi untuk melakukan proses pengeksporan video. Opsi-opsi tersebut adalah Select Clip Range, Create Video, Export to Device, Upload to Youtube, Upload to Vimeo, Burn DVD, dan Export selected video clips.
workflow dan gambaran umum dari proses pengeksporan video
  • Jika Anda tidak yakin harus memilih opsi yang mana, pilih saja yang pertama, yaitu "Create video". Anda akan melihat semua opsi untuk mengekspor.
  • Pilih satu cara yang ingin Anda gunakan untuk mengekspor lalu klik tombol "Export". Anda akan melihat video Anda di posisi yang ditentukan.
workflow dan gambaran umum dari proses pengeksporan video

Gambaran umum dari Proses Pengeksporan Video

Filmora menyediakan Lima cara untuk mengekspor video Anda. Berikut adalah pengenalan untuk kelima cara tersebut.

  • Ekspor ke Penyimpanan Lokal

Anda dapat mengekspor file dan video proyek Anda ke dalam komputer lokal. Filmora mendukung berbagai jenis format ekspor seperti MP4, WMV, AVY, MOV, F4V, MKV, TS, 3GP, MPEG-2, WEBM, GIF, dan MP3.

  • Ekspor ke Perangkat

Anda dapat mengekspor video ke perangkat yang Anda inginkan, termasuk ke iPhone, iPad, Apple TV, Apple TV 4K, iPod, Samsung Galaxy, Smart Phone, Android Generic, Xbox One, PlayStation, PSP, dan Smart TV.

  • Upload ke Youtube

Filmora mendukung ekspor video langsung ke Youtube. Yang perlu Anda lakukan hanyalah masuk ke akun Youtube Anda dan ekspor video Anda.

  • Upload ke Vimeo

Filmora mendukung ekspor video langsung ke Vimeo. Yang perlu Anda lakukan hanyalah masuk ke akun Vimeo Anda dan ekspor video Anda.

  • Burn DVD

Anda dapat mem-burn video Anda ke DVD. Pilih tab DVD dan masukkan pengaturan-pengatura yang diperlukan, seperti rasio aspek dan jenis disk.